HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DENGAN FLEKSIBILITAS PADA MAHASISWA

THE RELATIONSHIP BETWEEN BODY MASS INDEX (BMI) AND FLEXIBILITY ON STUDENTS

Authors

  • I Gusti Ayu Sri Wahyuni Novianti Universitas Bali Internasional
  • I Putu Astrawan Universitas Bali Internasional
  • Komang Tri Adi Suparwati Universitas Bali Internasional

DOI:

https://doi.org/10.52236/ih.v14i1.866

Keywords:

indeks massa tubuh, fleksibilitas

Abstract

Pendahuluan Mahasiswa merupakan kelompok usia remaja akhir yang akan mengalami perubahan fisik seperti berat badan, tinggi badan serta proporsi tubuh. Hal ini dipengaruhi oleh pola makan dan aktivitas fisik yang dilakukan oleh mahasiswa. Ketidakseimbangan antara pola makan dan aktivitas fisik akan mempengaruhi kesehatan. Permasalahan kesehatan yang dapat terjadi pada mahasiswa adalah permasalah gizi, baik itu kekurangan maupun kelebihan gizi. Untuk mengetahui hal tersebut dapat dilakukan pengukuran indeks massa tubuh (IMT), dikatakan seseorang dengan IMT kurang maupun berlebih akan mengakibatkan penurunan kekuatan otot sehingga fleksibilitas tubuh mengalami penurunan. Penurunan fleksibilitas pada otot hamstring ini akan membuat mahasiswa mengalami pemendekan otot hamstring dan menyebabkan nyeri atau rasa tidak nyaman sehingga dapat mengganggu produktifitas mahasiswa. Tujuan Penelitian untuk mengetahui hubungan indeks massa tubuh (IMT) dengan fleksibilitas pada mahasiswa di Universitas Bali Internasional. Metode Penelitian menggunakan rancangan cross sectional study. Teknik pengambilan sampel dengan metode total sampling dimana jumlah sampel 61 orang sesuai dengan kriteria inklusi dan eksklusi. Pengukuran indeks massa tubuh dilakukan dengan timbangan dan stature meter, serta pengukuran fleksibilitas menggunakan tes sit and reach. Kemudian data dianalisis dengan menggunakan uji statistik rank spearman dengan kemaknaan ? ?0,05. Hasil Penelitian menggunakan uji statistik rank spearman didapatkan nilai p=0,074 (p>0,05), yang artinya hipotesis di tolak. Kesimpulan tidak ada hubungan antara indeks massa tubuh (IMT) dengan fleksibilitas pada mahasiswa. Tetapi seseorang khususnya mahasiswa harus tetap mempunyai fleksibilitas yang baik dalam melakukan aktivitas sehari-hari.

Author Biographies

I Putu Astrawan, Universitas Bali Internasional

 

Komang Tri Adi Suparwati, Universitas Bali Internasional

 

References

Amir, T.L., Sari, N. & Wibowo, E. 2021. Hubungan Massa Tubuh dengan Tingkat Fleksibilitas Otot Hamstring pada Pemain Sepak Bola. Forum Ilmiah Indonusa, 18(2): 247–254.

Arora, A., Souza, S.D. & Yardi, S. 2016. Association between Body Mass Index and Hamstring/Back Flexibility in Adolescent Subjects. International Journal of Science and Research (IJSR), 5(7): 96–99.

Avrialdo, M. & Elon, Y. 2023. Hubungan Aktivitas Fisik Mahasiswa Overweight dan Obesitas Menurut Indeks Massa Tubuh. Nutrix Journal, 7(1): 50.

Azi, Y.P.M., Amir, T.L. & Anggita, M.Y. 2020. Hubungan antara Obesitas dengan Keseimbangan Postural pada Mahasiswa Universitas Esa Unggul. Fisioterapi: Jurnal Ilmiah Fisioterapi, 2(1): 16–24.

DT, S.S., Paramitha, I.A. & Sabrina, M.E. 2024. Analisa Fleksibilitas Hamstring dan Faktor Resiko terhadap Pemendekan Otot Hamstring pada Remaja Dewasa di Wilayah Ambokembang. Majalah Ilmiah Fisioterapi Indonesia, 12(1): 57–63.

Dwidhya, W., Wahyuddin, W. & Utama, P. 2019. Perbedaan Efektivitas Nordic Hamstring Exercise Dengan Contract Relax Stretching Dalam Meningkatkan Fleksibilitas Hamstring Pada Remaja. Fisioterapi: Jurnal Ilmiah Fisioterapi, 19(1): 30–38.

Fajriati, I., Wajdi, M. & Supatmo, Y. 2018. Perbedaan Fleksibilitas Truncus Atlet Renang (Renang Gaya Bebas, Renang Gaya Dolphin, Renang Gaya Dada), Bola Voli Dan Taekwondo (Study Pada Atlet Di Klub Kota Semarang Jawa Tengah). Jurnal Kedokteran Diponegoro, 7(2): 1201–1210.

Gite, A.A., Mukkamala, N. & Parmar, L. 2021. Relationship between Body Mass Index and Flexibility in Young Adults. Journal of Pharmaceutical Research International: 119–126.

Handari, H.K. 2023. Hold Relax dan Static Stretching Meningkatkan Fleksibilitas Hamstring: Studi Literatur. Physiotherapy Health Science (PhysioHS), 5(1): 8–17.

Jarral, S., Shehzadi, I., Karim, S. & Malik, F. 2021. Association of body mass index with flexibility in adults. talian Journal of Sport Rehabilitation and Posturology, 8(18): 1892–1903.

Kemenkes. 2017. Paduan Pelaksanaan Gerakan Nusantara Tekan Angka Obesitas.

Nugrawan, R.N., Sollu, T.S. & Amin, N. 2019. Rancang Bangun Alat Ukur Fleksibilitas Tubuh Menggunakan Sensor Jarak Berbasis Mikrokontroler. Foristek, 9(1).

Nurkhopipah, A., Probandari, A.N. & Anantanyu, S. 2018. Kebiasaan Makan, Aktivitas Fisik Dan Indeks Massa Tubuh (IMT) Mahasiswa S-1 Universitas Sebelas Maret Surakarta. Jurnal Kesehatan Kusuma Husada: 19–25.

Primasoni, N. 2022. Hubungan antara Indeks Massa Tubuh (IMT) dengan fleksibilitas otot hamstring atlet sepak bola junior Daerah Istimewa Yogyakarta. JORPRES: Jurnal Olahraga Prestasi, 18(2): 66–72.

Rovendra, E. 2021. Pengaruh Pemberian Cryoterapi Dan Stretching Exercise Terhadap Penurunan Cedera Hamstring Pada Pemain Sepak Bola Remaja Di Nagari Tandikat Selatan Tahun 2020. Journal of Health Educational Science And Technology, 4(1): 57–72.

Suryana, E., Wulandari, S., Sagita, E. & Harto, K. 2022. Perkembangan Masa Remaja Akhir (Tugas, Fisik, Intelektual, Emosi, Sosial dan Agama) dan Implikasinya pada Pendidikan. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(6): 1956–1963.

Winandar, A., Muhammad, R. & Nurlisa, S. 2021. Kejadian Obesitas Pasien Puskesmas Kuta Baro Kabupaten Aceh Besa. Jurnal Sains dan Aplikasi, 9(1): 61–70.

Wiranata, Y. & Inayah, I. 2020. Perbandingan Penghitungan Massa Tubuh Dengan Menggunakan Metode Indeks Massa Tubuh (IMT) dan Bioelectrical Impedance Analysis (BIA). Jurnal Manajemen Kesehatan Yayasan RS.Dr. Soetomo, 6(1): 43.

Wispayani, N.N., Kinandana, G.P., Widnyana, M. & Andayani, N.L.N. 2024. Indeks Massa Tubuh Tidak Mempengaruhi Fleksibilitas Otot Hamstring pada Mahasiswa. Majalah Ilmiah Fisioterapi Indonesia, 12(2): 211.

Zhang, F., Bi, C., Yin, X., Chen, Q., Li, Y., Liu, Y., Zhang, T., Li, M., Sun, Y. & Yang, X. 2021. Physical fitness reference standards for Chinese children and adolescents. Scientific Reports, 11(1): 4991.

Additional Files

Published

2026-01-30

How to Cite

I Gusti Ayu Sri Wahyuni Novianti, I Putu Astrawan, & Komang Tri Adi Suparwati. (2026). HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DENGAN FLEKSIBILITAS PADA MAHASISWA : THE RELATIONSHIP BETWEEN BODY MASS INDEX (BMI) AND FLEXIBILITY ON STUDENTS. Intan Husada : Jurnal Ilmiah Keperawatan, 14(01), 49–58. https://doi.org/10.52236/ih.v14i1.866

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.